E-Techno. Laut Indonesia yang maha luas ini memiliki potensi sumber daya energi
yang tak pernah habis. Sayangnya, potensi ini belum dikembangkan dan dimanfaatkan secara optimal untuk pembangunan nasional khususnya dalam sektor kelistrikan Indonesia. Sebagaimana diketahui, mayoritas masyarakat Indonesia hidup di daerah pantai dan pesisir. Mereka sebagian besar berprofesi sebagai
nelayan. Kehadiran listrik untuk menunjang aktifitas keseharian mereka, tentu sangat
diharapkan.
Dalam konteks ini, peran pemerintah sangat di- butuhkan untuk memenuhi harapan masyarakat pesisir Indonesia yang tersebar dari Sabang sampai Merauke. keterbatasan bahan bakar fosil untuk membangkitkan energi listrik menjadi tantangan bagi pemerintah untuk mengeksplorasi sumberdaya energi terbarukan dari laut sehingga harapan tersebut bisa terwujud. Di saat yang bersamaan, Indonesia memiliki keterbatasan sumberdaya manusia dan kemampuan
teknologi energi kelautan untuk mengeksplorasi energi baru dan terbarukan (EBT) dari laut. Ini yang oleh Dwi Susanto, seorang ilmuan laut Indonesia dikatakan sebagai tantangan tersendiri yang harus menjadi perhatian serius pemerintah Indonesia.
Guru besar University of Maryland, Amerika ini lalu menyarankan agar semua pihak hendaknya saling bersinergi untuk mengembangkan dan memanfaatkan EBT dari laut, karena menurutnya untuk mengembangkan EBT dari laut bukan hanya ahli kelautan yang terlibat melainkan juga ahli-ahli dari bidang teknik elektro, mesin, sosial, ekonomi, lingkungan, planologi, hukum dan sebagainya.
Terkait dengan pengembangan dan pemanfaatan EBT dari laut ini, redaksi
E-Techno telah melakukan wawancara khusus secara tertulis dengan Prof.
Ir. Dwi Susanto, M.Sc. Ph.D, seorang ilmuan kelautan sekaligus pakar dalam
bidang dinamika laut dan iklim Indonesia, pemanfaatan arus dan gelombang
laut untuk pengembangan energi terbarukan. Bagaimana pandangan
dan harapannya, berikut petikan hasil wawancara lengkapnya.
Seberapa besar Bapak melihat potensi laut Indonesia untuk pengembangan
energi terbarukan di Indonesia ?
Besar sekali dan cocok dengan geografis serta kearifan lokal kita yang terdiri dari ribuan pulau dengan selat-selat sempitnya. Ada yang menghadap ke Samudra Hindia dan Lautan Pasifik.
Wilayah laut Indonesia cukup luas, menurut Bapak laut mana saja kira-kira
yang berpotensi menghasilkan energi terbarukan ?
Untuk EBT arus laut adanya di selat-selat sempit dengan arus kuat di seluruh wilayah NKRI. Sedangkan EBT Gelombang adanya di sepanjang pantai yang menghadap baik ke Samudra Hindia dan Lautan Pasifik maupun daerah Natuna
Berapa kira-kira nilai potensi energi terbarukan yang bisa dihasilkan dari laut Indonesia? Bisa Jutaan GigaWatt!, Apa saja jenis energi terbarukan yang bisa diperoleh dari laut? EBT Arus laut, EBT Gelombang laut dan EBT Perbedaan suhu laut dalam dan permukaan (OTEC: Ocean thermal energy conversion)
Menurut Bapak, jenis energi terbarukan apa dari laut yang paling besar
potensinya untuk dikembangkan di Indonesia?
Bergantung lokasi nya, ke tiga jenis EBT laut cocok dikembangkan di kita. Sarjana alumni Institut Teknologi Bandung (ITB) tahun 1986 ini pernah meniti karir kerja di Lamont Doherty Earth Observatory of Columbia University sampai 2013. Selanjutnya, pakar laut ini menjadi guru besar di University of Maryland, College Park, Amerika Serikat sampai sekarang. Dwi Susanto yang juga menjadi pengurus Ikatan Sarjana Oseanologi Indonesia (ISOI) sebagai point of contact untuk Internasional Collaborative Program, telah memimpin lebih dari 40 ekspedisi laut Indonesia dengan memakai berbagai wahan kapal riset Indonesia.
Bagaimana pandangan Bapak terhadap target pemerintah mewujudkan Net
Zero Emission 2060 terkait dengan potensi energi terbarukan dari laut ini?
Bagus sekali dan optimis target bisa tercapai, asal kita serius dalam perjalanan untuk mencapai target tersebut.
Apa dampak signifikan yang bisa dirasakan dari proses transisi energi baru
terbarukan terhadap lingkungan dan keberlangsungan hidup manusia?
Dampak positifnya bisa mempercepat penyediaan listrik di pulau-pulau
terpencil yang jauh dari grid, sehingga bisa mempercepat kesejahteraan dan
kemakmuran bangsa dengan tumbuhnya industry rumah tangga, UMKM, industry cool storage/pabrik es serta mempercepat industry perikanan, pariwisata dan pemerataan pembangunan.
Untuk memanfaatkan dan mengembangkan potensi energi terbarukan dari laut, Indonesia mempunyai keterbatasan teknologi dan SDM, menurut Bapak apa yang sebaiknya dilakukan oleh pemerintah untuk mengatasi keterbatasan tersebut ?
Kita sudah selayaknya bersyukur diberi alam, dimana kearifan lokalnya laut. Jadi bagaimana memanfaatkan dan mengoptimalkan kearifan lokal kita sebagai tantangan dan modal untuk kemajuan bangsa. Jadi pendidikan SDM kita adalah bagaimana agar SDM kita ini bisa menguasai teknologi untuk memanfaatkan kearifan local kita. Oleh karenanya kurikulum kita juga harus dinamis. Teknologi itu bisa dipelajari, namun potensi alam itu karunia Allah SWT. Tugas kita untuk bersyukur akan karunianya dengan cara memanfaatkan dan mengoptimalkan karunia yang sudah diberikan oleh Tuhan kepada negara kita.
Sebagai ilmuan kelautan Indonesia yang sudah lama berkiprah di luar negeri, apa harapan Bapak terhadap pemerintah Indonesia untuk mengembangkan potensi energi terbarukan dari laut ?
Harapan saya, agar EBT kelautan bisa dibangun di kita, sehingga kita bisa menjadi poros IPTEK laut untuk EBT laut. Tulisan pertama saya di kolom Opini KOMPAS tahun 1987 berjudul: Tapchan, teknologi gelombang laut menjadi listrik. Sudah 3.5 dekade, belum juga terbangun. Waktunya yang tepat untuk membangun EBT, sebelum harga fossil fuel akan mahal dan akan terus membebani negara kita
Apa saran Bapak untuk generasi muda Indonesia khususnya para peneliti
muda untuk meriset energi baru dan terbarukan dari laut Indonesia?
Kuasai IPTEK laut dan yakinkan ke diri kita bahwa itu sebagai kunci sukses kemandirian bangsa, karena kita ini 70% laut (kearifan lokal kita) yang sebaiknya kita manfaatkan seefisien dan seoptimal mungkin. Sebaiknya kita bersinergi, karena EBT laut bukan hanya ahli kelautan, namun juga melibatkan berbagai bidang ilmu, Teknik elektro, mesin, sosial, ekonomi, lingkungan, planologi, hukum dan sebagainya. (red/ed.mje)

wynvcdfwg
4 Maret 2025 at 10:21 pm
While it’s possible to earn money playing the Aviator Game, relying solely on it as a primary source of income is not recommended. The game’s outcome is primarily based on luck, and long-term success is not guaranteed. It’s best to approach the Aviator Game as a form of entertainment and a potential way to earn some extra money, rather than a full-time occupation. Earn American Airlines AAdvantage® bonus miles after making $ in purchases within the first months of account opening.2 The AI that powers this app is designed to reliably forecast at what point the plane will drop with a 99% rate of accuracy. The idea is to use the predictions offered to earn real money every day. Beyond the Aviator game, the best mobile casinos will offer the same number of games as the desktop site, speedy payment methods, and full access to account features and customer support. To play at Aviator apps, visit the best online casinos in India featured on this page and follow the instructions.
https://models.yclas.com/user/liadweelmentrep1975
Join our Newsletter One of the highlights of playing Aviator at top online casinos is that you get to claim bonuses. Some platforms offer players these special promotions only when they use a promo code. These are simply strings of letters and sometimes numbers, that you enter to activate certain offers. Sale Exclusions. Buy 1, Get 1 FREE excludes certain collaborations. Buy 2 Get 3 FREE requires at least one frame from our sale section in order for the promo to be applicable. Sitewide sales like Buy One Get One Free or 50% off sitewide cannot be combined with other promotions or coupon codes. Promotional prices during a sale are only applicable during the sale period, and can be changed at any time. Price matches are excluded from promotional prices. Select collections, collaborations, compliments and accessories are excluded from discounts and sitewide sales.
ckiflsjvy
12 Maret 2025 at 7:54 pm
Oui, si tu acheté un jeu à prix réduit avec ton abonnement Xbox Game Pass, tu peux le conserver sans limites de temps ! Tu pourras continuer à jouer à ton jeu même si ton abonnement arrive à expiration ou si le jeu est retiré de la bibliothèque Xbox Game Pass. L’avantage du Xbox Game Pass repose sur son éclectisme. Il réunit des centaines de jeux issus de multiples éditeurs, qu’ils soient japonais, américains, européens ou d’autres nationalités. Le service a débuté sa carrière le 1er juin 2017 et quelques jours auparavant, le 24 mai de la même année, pour les abonnés Xbox Live Gold (un ancien service de Microsoft qui est justement devenu le Xbox Game Pass). Le Xbox Game Pass de Microsoft, qui recense un catalogue de plus de 450 jeux, est parfois intimidant tant il est complet. Bon nombre de nouveaux abonnés passent par une phase lors de laquelle ils ne savent pas quels jeux sont disponibles et lesquels télécharger en priorité.
https://dados.unifei.edu.br/user/laligalfei1980
Pour jouer à la belote sur ordinateur, vous pouvez joueur contre d’autres joueurs réels. Seule l’équipe avec la déclaration la plus élevée remporte des points. Le fait d’annoncer une belote vous rapporte toujours des points. Nos jeux de Belote et de Coinche sont aussi disponibles sous forme d’application pour votre iPad, iPhone ou votre appareil Android ! Belote – Belote & Coinche Sur iTunes Belote – Belote & Coinche Il y a un problème récupérer votre panier dès maintenant Jouez sur votre PC à la belote bridgée Dans la même catégorie En général, Chrome se met à jour de lui-même. Si vous êtes déjà à la version 55 et supérieure (ou que vous y passez) alors alors sur la page “chrome: flags” pour modifier la configuration de Chrome.